Berita Sekolah


Kreatif, Siswa Kelas 7 Membuat Scrapbook Mainan Tradisional

SMP Negeri 2 Pengadegan pada tahun pelajaran 2024/2025 ini sudah melaksanakan kurikulum merdeka di setiap jenjang, yaitu kelas 7, 8, dan 9. Maka dari itu, sekolah wajib melaksanakan kegiatan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5). Khususnya kelas 7, tema pertama...

Selengkapnya

Antusias, SMP Negeri 2 Pengadegan Laksanakan PMO Level Sekolah

Sebagai sekolah penggerak, SMP Negeri 2 Pengadegan kembali melaksanakan kegiatan PMO (Pokja Manajemen Operasional) pada pukul 10.00–11.30, Jumat (23/8/2024). Seperti yang telah kita ketahui, tujuan dari PMO adalah melakukan refleksi sekaligus merencanakan program sekolah yang disesuaikan dengan kebutuhan ...

Selengkapnya

Inovatif, Peserta Didik Kelas VIII SMP Negeri 2 Pengadegan Membuat Dodol dari Buah-buahan

Kegiatan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) di SMP Negeri 2 Pengadegan terus berjalan. Pada tahun ajaran 2024–2025, seluruh kelas, yaitu kelas 7, 8, 9 mengikuti kegiatan P5 sesuai jadwal yang sudah ditetapkan. Khusus kelas 8 yang mengambil tema "Gaya...

Selengkapnya

Kembali, Peserta Didik SMP Negeri 2 Pengadegan Menjadi Paskibraka pada Upacara Hari Kemerdekaan RI Tahun 2024

Hari Sabtu (17/8/2024) merupakan hari yang berbahagia untuk bangsa Indonesia. Bangsa Indonesia kembali memperingati Hari Kemerdekaan yang selalu dinantikan. Terhitung 79 tahun sudah Indonesia telah merdeka dari para penjajah. Maka dari itu, sudah sepantasnya kita memperingatinya dengan khidmat dan berbahagia,...

Selengkapnya

SMP Negeri 2 Pengadegan Menerima Penghargaan dari Bupati Purbalingga dalam Upacara HUT ke-79 RI di Alun-Alun Purbalingga.

SMP Negeri 2 Pengadegan terus bertumbuh dan berproses dalam peningkatan kualitas dan prestasi sekolah. Salah satu prestasi yang diraih oleh SMP Negeri 2 Pengadegan adalah dalam pelaksanaan Gerakan PBLHS (Peduli dan Berbudaya Lingkungan Hidup di Sekolah) dengan meraih predikat sebagai...

Selengkapnya

Memeriahkan HUT Ke-79 RI, SMP Negeri 2 Pengadegan Ikuti Lomba Gerak Jalan Kreasi Kecamatan Pengadegan

Dalam rangka menyambut dan memeriahkan HUT ke-79 RI tahun 2024, Kecamatan Pengadegan menyelenggarakan beberapa perlombaan, salah satunya lomba Gerak Jalan. Lomba tersebut dilaksanakan pada hari Kamis (15/08/2024) dengan meriah dimulai dari lapangan Desa Bedagas hingga lapangan Desa Tegalpingen, sebelah barat...

Selengkapnya

Sebagai Langkah Preventif, SMP Negeri 2 Pengadegan Adakan Skrining Kesehatan bagi Siswa Kelas 7

Skrining kesehatan di SMP Negeri 2 Pengadegan merupakan kegiatan rutin yang dilakukan untuk mengetahui kesehatan siswa. Kali ini, skrining diperuntukkan bagi siswa kelas 7 yang merupakan warga baru di SMP Negeri 2 Pengadegan. Skrining kesehatan yang dilakukan mencakup pengecekan tekanan...

Selengkapnya

Temu Teknik Lomba Mapsi Tahun 2024 Tingkat Kecamatan Pengadegan di SMP Negeri 2 Pengadegan

SMP Negeri 2 Pengadegan akan menjadi tuan rumah pelaksanaan Lomba Mata Pelajaran Agama dan Seni Islami (MAPSI) jenjang sekolah dasar yang ke-XXV tingkat Kecamatan Pengadegan Tahun 2024. Kegiatan tersebut rencananya akan diselenggarakan pada 14 September 2024.  ...

Selengkapnya

Keren! Perjumsa Kali Ini Disisipi Penanaman Tunas Kelapa

SMP Negeri 2 Pengadegan kembali melaksanakan kegiatan Perkemahan Jumat–Sabtu, yaitu pada 26–27 Juli 2024 di lingkungan sekolah dan sekitar sekolah. Kegiatan ini diikuti oleh 144 peserta didik kelas VII dengan dibantu oleh kakak-kakak bantara yang merupakan para alumni dan juga...

Selengkapnya

PENCARIAN


PROFIL SEKOLAH


PROFIL SEKOLAH

KONTAK


Alamat :

Jl. Raya Bedagas, Pengadegan

Website :

smpn2pengadegan.sch.id

Media Sosial :

KALENDER


Oktober 2025

Mg Sn Sl Rb Km Jm Sb
1 2 3 4
5 6 7 8 9 10 11
12 13 14 15 16 17 18
19 20 21 22 23 24 25
26 27 28 29 30 31